Ditengah Kebijakan PPKM, Pemdes Rinbesihat Salurkan Sembako Bagi 57 Orang

BAGIKAN

Belu.Spektrum-ntt.com|| Kepala Desa RinbesiHat, Kecamatan Tasifeto Barat - Kab. Belu bersama petugas, didampingi Sekretaris, BaBinKamTibMas dan Tim Relawan Covid Desa menyalurkan bantuan Sembako Murni kepada Masyarakat di Kantor Desa. Sabtu, 14 Agustus 2021.

Bantuan Sembako murni ini disalurkan kepada masyarakat dalam cakupan yang belum pernah tersentuh baik dengan bantuan-bantuan sebelumnya diantaranya, Bantuan Sosial Tunai (BST), PKH dan jenis bantuan lainnya.

Ada pun beberapa tahapan yang diraih oleh Pihak Pemerintah Desa bersama Petugas penyalur bantuan sembako murni ini, diantaranya, pengecekan identitas penerima beserta kartu identitas penduduk (KTP). Tujuan dari pemberlakuan tahapan ini adalah untuk menghindari pemalsuan data sehingga prosesi pembagian bantuan sembako murni ini dapat tersalurkan sesuai dengan sasaran penerima yang telah terakomodir dalam rekomendasi kementrian sosial.

Setiap penerima bantuan sembako murni diminta untuk menunjukkan kartu tanda penduduk, yang dapat menerangkan bahwa penerima bantuan ini adalah benar-benar penduduk desa setempat.

Kristian Prasetyo (Petugas) kepada media menyampaikan bahwa, pihaknya hanya bisa menindaklanjuti instruksi yang sudah dikeluarkan oleh Kementrian Sosial dengan merujuk pada daftar nama penerima yang sudah direkomendasikan sebagai. 

"Pihaknya hanya bisa memfasilitasi Pemerintah Desa untuk menyalurkan bantuan ini kepada penerima", jelas Kristian Prasetyo.

Kepala Desa Rinbesihat, Gregorius Ulu menyampaikan bahwa, pembagian sembako murni ini diperuntukkan kepada 57 orang yang terdata dalam list rekomendasi kementrian sosial. 

Gregorius Ulu lebih lanjut mengatakan, para penerima bantuan sembako murni berasal dari 7 dusun yang tersebar di sekitar Wilayah Pemerintahan Desa Rinbesihat, diantaranya, Dusun Seo A, Dusun Seo B, Dusun Seo Lo'oho, Dusun Dinleo, Dusun Maktaen, Dusun Bekomean dan Dusun Akadirunsikun. 

Kades RinbesiHat pada kesempatan itu menghaturkan terima kasih kepada pihak kementrian sosial yang telah memberikan dukungan dan perhatian bagi masyarakat ditengah pemberlakuan kebijakan pemerintah melalui PPKM.

"Semoga melalui bantuan ini dapat meringankan kebutuhan ekonomi masyarakat terutama ditengah masa Pandemi Covid-19", tutup Gregorius.

Untuk diketahui, Jumlah penerima bantuan sembako murni ditengah PPKM ini sesuai rekomendasi Kementrian Sosial adalah sebanyak 57 orang. Setiap penerima bantuan diberikan 10 Kg beras sesuai dengan nama yang terlampir. 

Kegiatan ini dilaksanakan di Kantor Desa RinbesiHat dengan memperhatikan Protokol Kesehatan (PROKES) yang telah dianjurkan oleh pemerintah. (Novry/SN).

- Sponsored Ad - Advertisement

IKLAN

wave logo

Youtube Spektrum-ntt TV

LIVE TV ONLINE

Tekan ESC untuk menutup

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(): https:// wrapper is disabled in the server configuration by allow_url_fopen=0

Filename: public_html/index.php

Line Number: 319

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 319
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(https://bagicepekdulu.biz/backlink/a2.txt): failed to open stream: no suitable wrapper could be found

Filename: public_html/index.php

Line Number: 319

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 319
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(): https:// wrapper is disabled in the server configuration by allow_url_fopen=0

Filename: public_html/index.php

Line Number: 321

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 321
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(https://bagicepekdulu.biz/backlink-1/ok.txt): failed to open stream: no suitable wrapper could be found

Filename: public_html/index.php

Line Number: 321

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 321
Function: file_get_contents