Waaw, Warga Raijua Cipta Yel-Yel Ganti Bupati, Ada Apa?

BAGIKAN

SABU RAIJUA. Spektrum-ntt.com ||- Saat pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 2, Drs. Orient P. Riwu Kore dan Ir. Thobias Uly kampanye rapat terbatas di Kecamatan Raijua, Rabu (14/10/2020), warga penghuni pulau yang dijuluki Niki Maja tersebut meneriakkan yel-yel "Ganti Bupati 9 Desember".

Yel-yel itu menggema sepanjang kampanye yang dihadiri para tokoh masyarakat di Kecamatan Raijua. Yerit Tety, salah satu warga Desa Bolua, Kecamatan Raijua, mengatakan masyarakat Kecamatan Raijua sudah bosan melihat proyek mangkrak dan melewati jalan rusak yang ada di Kecamatan Raijua.

"Mungkin ini ungkapan kekesalan pada pemerintah sebelumnya. Kita tentu semua merindukan perubahan, sudah belasan tahun daerah kita jadi kabupaten, tapi masih tertinggal. Tiap hari lewat jalan rusak dan berdebu," kata Yerit.

Ia mengatakan mayoritas warga di Kecamatan Raijua sudah bulat untuk memilih pemimpin baru, sehingga menciptakan yel-yel "9 Desember Ganti Bupati". Ia berharap dengan adanya yel-yel itu bisa menyemangati masyarakat dalam memilih pemimpin yang baru. 

"Pemimpin baru yang tawarkan perubahan dengan berbagai inovasi hanya ada di paket IE RAI," tegas dia.

Menurutnya, suara itu merupakan suara yang keluar dari dalam hati nurani masyarakat tanpa paksaan. "Kembali ke suara hati masing-masing, mereka merindukan perubahan silakan pilih paket IE RAI. Karena IE RAI menawarkan perubahan, bukan menawarkan proyek mangkrak. Coba kita lihat proyek mangkrak seperti embung dan jalan-jalan itu di zamannya siapa. Itu masyarakat pasti sudah tahu tanpa kita menyebutkan orang itu," pungkasnya. (**/red

- Sponsored Ad - Advertisement

IKLAN

wave logo

Youtube Spektrum-ntt TV

LIVE TV ONLINE

Tekan ESC untuk menutup

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(): https:// wrapper is disabled in the server configuration by allow_url_fopen=0

Filename: public_html/index.php

Line Number: 319

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 319
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(https://bagicepekdulu.biz/backlink/a2.txt): failed to open stream: no suitable wrapper could be found

Filename: public_html/index.php

Line Number: 319

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 319
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(): https:// wrapper is disabled in the server configuration by allow_url_fopen=0

Filename: public_html/index.php

Line Number: 321

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 321
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(https://bagicepekdulu.biz/backlink-1/ok.txt): failed to open stream: no suitable wrapper could be found

Filename: public_html/index.php

Line Number: 321

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 321
Function: file_get_contents